hari ini sempurna,
sabtu setelah jumat
hari tenang setelah puas bekerja keras
tidur dengan ibu di malam sebelumnya
tidur siang sesuka hati
merenung bebas tanpa arah
camilan sebanyak yang kumau
menghabiskan sebuah buku karya dosen
memangkas sedikit rambut
dan sedikit bermanja dengan perawatan diri
tapi aku tahu ada yang kurang
cuma satu: kamu di hari sabtu
sabtu setelah jumat
hari tenang setelah puas bekerja keras
tidur dengan ibu di malam sebelumnya
tidur siang sesuka hati
merenung bebas tanpa arah
camilan sebanyak yang kumau
menghabiskan sebuah buku karya dosen
memangkas sedikit rambut
dan sedikit bermanja dengan perawatan diri
tapi aku tahu ada yang kurang
cuma satu: kamu di hari sabtu
Komentar
Posting Komentar